Rabu, 26 November 2008

biarkan bintang menari

bintangqu.............
tak penah malam terlewatkan tanpamu...
tapi itu tak ada artinya tuk hanya liat indahmu
luas terangmu tak seluas hatimu....
menerangi hatiqu.....
sejuta malam brubah jadi knangan..
bintangqu hilang....
jika qu boleh melihatnya


BIARKAN BINTANG MENARI

Tidak ada komentar: